News

JawaPos.com - Platform Merdeka Mengajar (PMM) dijadikan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) untuk Guru dan Kepala Sekolah sebagai layanan e-Kinerja.
Kemudian, harus dipastikan para guru dan sekolah menggunakan platform-platform yang disediakan untuk menunjang implementasi kurikulum itu. Seperti Platform Merdeka Mengajar (PMM) dan lainnya. ”Episode ...